Bromelia guzmania/Bunga bintang
Tanaman bromelia guzmania memiliki bentuk bunga yang unik seperti bintang dengan warna yang mencolok cantik dan bisa bertahan hingga 3 bulan, dan sangat mudah perawatannya, tanaman bromelia mampu membersihkan polutan udara hingga 80 persen. Tanaman bromelia menambahkan kecantikan estetika memberikan sentuhan dekoratif yang menyegarkan di rumah atau kantor anda, sehingga cocok buat ditanam halaman, teras atau didalam ruangan agar lebih sejuk dan indah!
Klasifikasi Dan Media Tanam
Tanaman bromelia guzmania bisa tumbuh dengan baik didaerah dataran rendah maupun tinggi cocok sebagai tanaman indoor maupun uotdoor. Tanaman bromelia memiliki daun-daun yang unik dalam berbagai bentuk dan warna. Bunga bromelia biasanya muncul dari tengah roset daun dengan warna yang mencolok seperti merah, oranye, kuning, atau ungu. Media tanam dengan menggunakan pot dan tanah campur kompos, Bisa direkomendasikan karena perawatannya yang sangat mudah.
● Kingdom : Plantae
● Family : Bromeliaceae
● Genus Spesies : Guzmania
Manfaat Dan Keunikan Tanaman Bromelia Guzmania
- Untuk menghiasi ruangan/halaman rumah jadi lebih indah sejuk menarik dan penuh warna.
- Tanaman bromelia guzmania memiliki bunga yang unik dengan warna yang cerah dan dikenal sebagai salah satu bunga cantik di dunia
- Dengan merawat tanaman juga dapat mengurangi stres akibat terlalu banyak aktivitas sehingga merasa lebih tenang dan lebih optimis menyejukan dan menenangkan hati.
- Di balik perawatannya yang mudah, tanaman ini ternyata juga memiliki berbagai manfaat yang tak terduga yakni sebagai mempercantik ruangan, mengembalikan kualitas udara,mampu membersihkan polutan udara hingga 80%
Kami menyediakan paket tanaman Bromelia guzmania dengan 4 varian warna kualitas terbaik siap tanam dan siap berbunga.
DAPATKAN SEKARANG JUGA TANAMAN YANG SANGAT UNIK DAN LANGKA INI, KARENA STOK DAN PROMO SANGAT TERBATAS!!